Mesin Grinder Kompos – Alat Penghancur Kompos Organik
| Stok | Tersedia |
| Kategori | Mesin Pengolahan Kompos, Mesin Perkebunan, Mesin Pertanian |
Mesin Grinder Kompos – Alat Penghancur Kompos Organik
Informasi Mesin Grinder Kompos

Mesin Grinder Kompos adalah mesin yang berfungsi untuk menghancurkan kompos terutama kompos organik untuk dijadikan pupuk.
Di kota-kota besar banyak sekali sampah organik yang tidak di olah kembali, sehingga menyebabkan polusi udara yaitu bau yang tidak sedap lepasnya gas metana ke udara. Potensi pembuatan pupuk organik sangatlah besar disamping sampah organik juga meningkat.
Bahan-bahan organik ini akan mengalami penguraian secara alami dengan bantuan mikroba maupun biota tanah lainnya, namun proses ini akan terjadi secara lama dan lambat.
Mesin ini akan membantu anda dalam proses penghancurkan kompos organik dari bentuk yang padat menjadi hancur.
Jika anda membutuhkan Alat untuk menghancurkan kompos organik bisa menghubungi kami segera. karena GrahaMesin.com adalah sebuah pabrik mesin yang membuat dan memproduksi Mesin Grinder Kompos – Alat Penghancur Kompos Organik dengan harga yang murah. Mesin ini bekerja secara otomatis, dalam sekali proses mesin ini mampu menghancurkan kompos sebanyak 300kg – 1000kg / jam dengan penggerak Diesel.
Mesin Perajang Rumput Lainnya
Spesifikasi Mesin Grinder Kompos
-
RH – MG 300
Kapasitas : 300 – 500 (kg/jam)
Dimensi : 100 x 80 x 125 (Cm)
Bahan : Plat MS
Diesel : 14 PK (China) -
RH – MG 500
Kapasit : 500 – 750 (kg/jam)
Dimensi : 115 x 80 x 140 (Cm)
Bahan : Plat MS
Diesel : 18 PK (China) -
RH – MG 1000
Kapasitas : 1000 – 1500 (kg/jam)
Dimensi : 150 x 100 x 160 (Cm)
Bahan : Plat MS
Diesel : 24 PK (China)
Video Mesin Grinder (Penggiling Rumput, Dan Ranting)
https://www.youtube.com/watch?v=flxnoGGcsWU
Gambar Mesin Grinder (Penggiling Rumput, Dan Ranting)


Contoh Sampah Organik Kering
Sampah organik berasal dari makhluk hidup, baik manusia, hewan, maupun tumbuhan.
Berikut contoh sampah organik yang bisa di olah oleh mesin ini.
- Daun
Sering sekali kita melihat daun berserakan di jalan, terlihat berantakan dan kotor jika dibiarkan. Manfaatkan daun untuk pupuk kompos supaya mengurangi penumpukan yang akan menjadi sampah, hal ini juga menjadi salah satu bentuk peleastarian lingkungan. - Pupuk Kandang
Pupuk kandang merupakan salah satu dari bahan organik yang berawal dari kotoran hewan seperti kotoran ayam, kotoran sapi dan kotoran kambing yang sering digunakan oleh petani.
Mesin Grinder Kompos – Alat Penghancur Kompos Organik
| Berat | 250 gram |
| Kondisi | Baru |
| Dilihat | 4.774 kali |
| Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Mesin Pengolahan Sampah Organik Sampah seringkali terabaikan dan dibiarkan begitu saja sehingga akan menimbulkan banyak penyakit. Sehingga beberapa daerah mengelola sampah untuk di daur ulang dan dijadikan bentuk yang lebih bermanfaat seperti pupuk. Sampah organik merupakan sampah yang dihasilkan dari bahan – bahan organik seperti buah, sayuran, daun-daun dan ranting. Sampah organik ini bisa dijadikan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Alat Pembuat Tusuk Cilok dan Sempol Cilok dan Sempol merupakan jajanan yang sangat akrab kita temui, selain harga jualnya yang murah, proses pembuatannyapun juga gampang terlebih lagi jika enak pasti laris dagangan anda. Siapa sangka makanan ini sangat digemari oleh semua kalangan baik anak kecil sampai sudah tua untuk camilan saat santai. Bisnis cilok… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Penghangat Santan Kelapa Graha Mesin menghadirkan Mesin Penghangat Santan Kelapa Kapasitas 100 Liter sebagai inovasi modern untuk menjaga kualitas, kesegaran, dan ketahanan santan dalam jumlah besar. Mesin ini dirancang dengan sistem pemanas double jacket yang membuat panas lebih merata, higienis, serta aman untuk bahan makanan. Cocok digunakan untuk pelaku usaha kuliner, industri pengolahan kelapa,… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemarut Kelapa Listrik Graha Mesin menghadirkan Mesin Pemarut Kelapa Listrik Robhan Tipe RH-200PK sebagai solusi modern untuk memarut kelapa dengan kapasitas tinggi secara otomatis. Mesin ini dirancang untuk industri kecil hingga menengah yang membutuhkan kecepatan dan efisiensi dalam proses pemarutan kelapa, menggantikan cara manual yang memakan waktu dan tenaga. Fungsi utama mesin ini adalah… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Poles Rotan Mesin Poles Rotan adalah alat yang digunakan untuk menghaluskan permukaan rotan agar lebih rata, bersih, dan siap untuk proses finishing atau pengecatan. Mesin ini bekerja dengan sistem penggosokan atau amplas otomatis yang mampu menghilangkan serabut kasar, noda, atau ketidakteraturan pada batang rotan, sehingga menghasilkan tampilan yang lebih halus dan profesional. Mesin ini… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Mixer – Pengaduk Minyak Murni VCO Graha Mesin Deskripsi Mesin Mixer – Pengaduk Minyak Murni VCO Graha Mesin Mesin mixer atau pengaduk yang digunakan untuk memproduksi minyak kelapa murni (Virgin Coconut Oil/VCO) memiliki peran penting dalam proses pembuatan VCO. Mesin ini memiliki beberapa fungsi utama yang dapat membantu dalam menghasilkan VCO berkualitas tinggi. Spesifikasi… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Press Hidrolik Sabut Kelapa Mesin Press Hidrolik Sabut Kelapa adalah tahap kedua setelah melalui Pengurai Sabut Kelapa Sederhana, mesin ini berfungsi untuk merapikan sabut kelapa yang sudah di urai sebelumnya menjadi bentuk kotak. Sabut kelapa yang sudah di press menggunakan Mesin Press Hidrolik Sabut Kelapa nantinya akan siap dijual dipasaran untuk di olah menjadi… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemasta Kasar Biji Kakao (Produksi Coklat) Graha Mesin Deskripsi Mesin Pemasta Kasar Biji Kakao (Produksi Coklat) Graha Mesin Mesin pemasta kasar biji kakao adalah peralatan yang digunakan dalam proses pembuatan cokelat untuk mengubah biji kakao mentah menjadi pasta kasar atau pasta halus yang akan digunakan dalam produksi cokelat. Tahapan ini penting dalam proses pembuatan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemasta Kasar 20kg (Biji Kakao) Graha Mesin adalah alat yang digunakan untuk memproses biji kakao menjadi pasta kasar. Proses pemasta ini penting dalam pembuatan cokelat, di mana biji kakao yang telah dipanggang dihancurkan dan digiling untuk menghasilkan masssa kakao yang lebih halus. Mesin ini sering digunakan oleh industri kecil atau menengah dalam pembuatan produk… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Penepung Serbaguna (Hammer Mill) Mesin Penepung atau nama lainnya hammer mill adalah mesin yang berfungsi khusus untuk menggiling bahan bahan untuk dijadikan lembut / tepung. Bahan yang akan di giling menggunakan hummer mill haruslah dikeringkan dahulu supaya memudahkan kerja dan menghasilkan tepung yang berkualitas. Berbagai bahan dapat diolah menjadi tepung seperti ikan kering,… selengkapnya
*Harga Hubungi CS

Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.