Huller Kopi: Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering
| Stok | Tersedia |
| Kategori | Mesin Pengolahan Kopi, Mesin Pertanian |
Huller Kopi: Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering
Huller Kopi: Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering
Huller Kopi: Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering merupakan mesin yang digunakan untuk mengupas kopi yang sudah kering dan memisahkan antara biji kopi dengan kulit ari kopi. Setelah dikupas kulit ari kopi maka dihasilkan menjadi kopi green bean.
Mesin ini akan sangat diperlukan oleh petani kopi di era modern yang super hemat, cepat dan efektif. Karna pada jaman dahulu untuk memisahkan kulit tanduk kopi harus di tumbuk dengan menggunakan kayu. Resiko kerusakan kopi sangatlah banyak sekali karna kopi bisa hancur. Selain itu waktu dan tenaga yang diperlukan akan lebih banyak.
Maka dari itu GrahaMesin menyediakan Huller Kopi atau Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering untuk memenuhi kebutuhan anda. Proses yang cepat akan memanjakan anda dalam proses pengolahan kopi terutama saat pengupasan kulit ari atau tanduknya.
Spesifikasi Huller Kopi: Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering
- Kapasitas : 50 -100kg.
- Dimensi : 130 x 50 x 110cm.
- Bahan rangka : UNP 5cm.
- Ø Silinder tabung : 13cm.
- Panjang silinder : 60cm.
- Tebal screen : 2,5cm.
- Penggerak : Motor bensin 5,5Hp.
- Merk : ROBHAN
Informasi Pemesanan
Graha Mesin – Teknologi Mesin Pertanian – Mesin Pengolah Makanan – Mesin Es – Alat Pengemas.
Graha Mesin adalah sebuah pabrik pembuatan mesin / alat untuk kebutuhan usaha anda.
| Call Center | : | (0341) 719-911 |
| Call Center | : | (0341) 718-369 |
| : | grahamesin@gmail.com | |
| CS 1 Rendy (Whatsapp) | : | 085745897000 |
| CS 2 Billy (Whatsapp) | : | 085233468000 |
| CS 3 Dian (Whatsapp) | : | 085234390555 |
| Kantor & Workshop | : | CV. Graha Mesin Globalindo |
| : | Jln Kapi Sraba Raya, Ruko Kav.3 Blok 10B/39 – Sawojajar-2 Malang, Jawa Timur |
Huller Kopi: Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering
| Berat | 300 gram |
| Kondisi | Baru |
| Dilihat | 3.806 kali |
| Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Mesin Pengupas Kulit Ari Kedelai Kering dan Basah Mesin Pengupas Kulit Ari Kedelai Kering dan Basah – kedelai yang baru dipanen dan dirontokkan menggunakan Mesin Perontok Kedelai masih ada yang melekat yaitu kulit ari. Kulit ari merupakan pelindung lapisan kedua setelah kulit utama, kulit ari harus dikupas seperti kulit yang pertama supaya menghasilkan kedelai yang bersih…. selengkapnya
*Harga Hubungi CSAlat Bor Biopori | Mesin Bor Tanah Alat Bor Biopori , mesin bor tanah , jual mesin bor penggali tanah , harga mesin bor , bor biopori murah , penggali tanah praktis , jual mesin penggalian tanah , alat gali tanah , bor tanah praktis , mesin bor perkebunan , alat bor pertanian. Untuk alat… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Penghancur Tinja / Kotoran Manusia Graha Mesin Deskripsi Mesin Penghancur Tinja / Kotoran Manusia Graha Mesin Mesin penghancur tinja atau kotoran manusia adalah perangkat atau sistem yang dirancang khusus untuk mengolah dan memproses kotoran manusia atau tinja. Mesin ini memiliki peran penting dalam pengelolaan limbah manusia, terutama di instalasi sanitasi seperti fasilitas pengolahan limbah,… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Grinder Pengahancur Kompos Mesin Grinder Kompos adalah mesin yang digunakan untuk menggiling atau menghancurkan bahan organik menjadi kompos. Bahan organik yang umum digunakan adalah limbah pertanian, limbah dapur, kotoran ternak, dan sebagainya. Mesin Grinder Kompos memungkinkan bahan organik tersebut dihancurkan menjadi ukuran yang lebih kecil dan tercampur dengan baik sehingga proses pengomposan menjadi… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengolah Kedelai Serbaguna Pengupasan Kulit Ari Kering dan Basah Deskripsi Mesin Pengolah Kedelai Serbaguna Pengupasan Kulit Ari Kering dan Basah adalah peralatan inovatif yang dirancang untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas dalam pengolahan kedelai. Dengan kemampuan untuk mengatasi kedelai dalam kondisi kering dan basah, mesin ini menawarkan solusi fleksibel untuk berbagai kebutuhan industri kedelai…. selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Evaporator Vakum : Alat Pengurang Kadar Air Mesin Evaporator Vakum adalah Alat untuk mengurangi Kadar Air pada bahan yang cair. Evaporator Vakum biasa digunakan untuk produk yang bersifat cair seperti madu, sari buah, minyak nilam, minyak VCO atau gula cair. Setelah penggunaan alat ini biasanya bahan bisa lebih kental karna kadar air sudah berkurang…. selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengupas Dan Pemecah Kulit Ari Kedelai Kering Mesin Pengupas Dan Pemecah Kulit Ari Kedelai Kering adalah mesin atau alat yang akan dibutuhkan oleh petani untuk mengupas kulit ari kedelai sekaligus juga memecahkan kedelai menjadi dua. Sehingga keluarnya kedelai dari mesin sudah menjadi dua dan terkelupas. Kedelai yang sudah dikeringkan selanjutnya diproses untuk dipecahkan kulit… selengkapnya
*Harga Hubungi CSAlat Pengayak Kompos Organik Otomatis Graha Mesin Deskripsi Alat Pengayak Kompos Organik Otomatis Graha Mesin Pengayak kompos organik otomatis adalah alat yang digunakan untuk memisahkan bahan-bahan kasar dari kompos organik yang telah selesai diuraikan atau difermentasi. Alat ini membantu dalam proses penyaringan kompos, memisahkan bahan-bahan yang belum terurai sepenuhnya atau bahan-bahan kasar lainnya agar hanya… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Sangrai Kopi Mesin sangrai kopi, kacang, dan biji-bijian kapasitas 20-25kg per batch dirancang untuk memenuhi kebutuhan pemrosesan biji dalam jumlah besar, ideal untuk usaha kopi skala menengah hingga besar, atau untuk pabrik pengolahan biji-bijian. Mesin ini mampu memanggang hingga 25kg per batch dengan hasil yang konsisten dan merata, memastikan kualitas rasa yang optimal setiap… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Roasting Kopi Mesin Roasting Kopi Kapasitas 10Kg adalah solusi tepat bagi pelaku usaha kopi skala kecil hingga menengah yang mengutamakan kualitas hasil sangrai. Mesin ini mampu menangani proses roasting hingga 10 kg kopi per sekali proses, menjadikannya sangat cocok untuk kafe, coffee shop, roastery mandiri, maupun UMKM yang sedang berkembang. Walau berukuran ringkas, mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi CS



Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.