Mesin Rotary Dryer (Pengering)
| Stok | Tersedia |
| Kategori | Mesin Pengolahan Kakao, Mesin Pengolahan Kedelai, Mesin Pengolahan Kelapa, Mesin Pengolahan Kopi, Mesin Pengolahan Padi, Mesin Perkebunan, Mesin Pertanian |
Mesin Rotary Dryer (Pengering)
Informasi Mesin Rotary Dryer .
Mesin rotari dryer adalah mesin yang digunakan unutk mengeringkan suatu bahan olahan dengan sistem putar. Mesin ini berfungsi untuk mengeringkan bahan seperti kompos, granule, biji-bijian dll.
Grahamesin.com merupakan pabrik mesin yang membuat dan memproduksi Mesin Rotary Dryer (Pengering) dengan harga mesin yang murah. Dalam sekali proses mesin ini dapat menampung kapasitas 100kg . Bahan kerangka untuk membuat mesin ini menggunakan plat besi. Dimensi mesin ini berukuran 600x200x250cm
Spesifikasi Mesin Rotary Dryer.
- Dimensi : 600x200x250cm
- Ø Tabung : 100cm
- Bahan tabung : Mild Steel
- Bahan Rangka : Mild Steel
- Burner : Kompor
- Penggerak : 20hp/380V/Gearbox/type NS 90-100
- Merk : ROBHAN
Informasi Pemesanan
Graha Mesin – Teknologi Mesin Pertanian – Mesin Pengolah Makanan – Mesin Es – Alat Pengemas.
Graha Mesin adalah sebuah pabrik pembuatan mesin / alat untuk kebutuhan usaha anda.
| Call Center | : | (0341) 719-911 |
| Call Center | : | (0341) 718-369 |
| : | grahamesin@gmail.com | |
| CS 1 Rendy (Whatsapp) | : | 085745897000 |
| CS 2 Billy (Whatsapp) | : | 081285840002 |
| CS 3 Dian (Whatsapp) | : | 081285840001 |
| Kantor & Workshop | : | CV. Graha Mesin Globalindo |
| : | Jln Kapi Sraba Raya, Ruko Kav.3 Blok 10B/39 – Sawojajar-2 Malang, Jawa Timur |
Tags: Mesin Rotary Dryer, pengering, Rotary Dryer
Mesin Rotary Dryer (Pengering)
| Berat | 1 gram |
| Kondisi | Baru |
| Dilihat | 6.651 kali |
| Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Mesin Giling Pembuat Bubuk kopi Disk Mill merupakan mesin yang sering digunakan untuk usaha jasa pembubukan / penghancuran / Penggilan bahan biji-bijian seperti kopi, jagung, beras dll. Mesin Disk Mill sangat familiar di masyarakat, biasa kita temukan di pasar, warung, toko yang menyediakan jasa selepan. Disk Mill tidak hanya untuk pembubuk kopi saja, bisa juga… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Oven Pengering 24 Rak Serbaguna Graha Mesin adalah alat pengering yang dirancang untuk mengeringkan berbagai macam bahan atau produk, seperti makanan, pakaian, atau produk lainnya, dengan kapasitas 24 rak. Mesin ini cocok digunakan di industri makanan, pertanian, atau manufaktur lainnya. Dengan kapasitas besar, mesin ini memungkinkan pengeringan barang dalam jumlah banyak sekaligus, sehingga lebih… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengayak Multifungsi untuk Biji Kedelai Terbaik Deskripsi Mesin Pengayak Multifungsi untuk Biji Kedelai Terbaik Kami memperkenalkan mesin pengayak biji kedelai multifungsi yang dirancang untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas dalam pemrosesan kedelai. Mesin ini adalah solusi ideal untuk memisahkan biji kedelai dari kotoran dan mengklasifikasikan biji berdasarkan ukuran dengan presisi tinggi. Mesin ini adalah… selengkapnya
*Harga Hubungi CSCepres Baker – Teflon Pembuat Kue Cepres Crepes merupakan salah satu macam panganan yang sangat digemari banyak orang. Bentuknya yang tipis dan renyah serta memiliki beragam varian isi dan toping membuatnya diminati oleh semua orang. Tak heran jika jajanan satu ini tak pernah sepi dari para penikmat kuliner. Fitur Stainless steel Cook plate teflon coating… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Hammer Mill. Mesin penepung biji-bijian bahan steinless steel merupakan mesin tepung biji serbaguna yang dapat mengolah biji seperti biji jagung, biji kopi, dan aneka biji lainnya. Mesin pembuat tepung biji ini digunakan untuk membuat tepung kasar dari bahan baku biji yang dibutuhkan, misalnya untuk membuat tepung jagung atau tepung beras. Spesifikasi Mesin Pembuat Tepung… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Roasting Kopi Gold Mesin roasting gold kapasitas 15kg adalah peralatan pemanggang biji kopi yang dirancang untuk kebutuhan roastery dengan volume produksi sedang. Mesin ini mampu memanggang hingga 15 kilogram biji kopi per batch, cocok untuk usaha kopi skala menengah. Terbuat dari stainless steel berkualitas tinggi, mesin ini dilengkapi dengan sistem pemanas gas atau listrik… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Oven Pengering Serbaguna Graha Mesin Deskripsi Mesin Oven Pengering Serbaguna Graha Mesin Mesin oven pengering serbaguna adalah peralatan industri atau alat yang dirancang untuk mengeringkan berbagai jenis bahan atau produk secara efisien. Oven pengering serbaguna ini memiliki kemampuan untuk mengeringkan berbagai macam bahan secara konsisten dengan menggunakan suhu yang dikontrol dan waktu yang sesuai…. selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Oven Pengering 12 rak dari Graha Mesin dirancang untuk mengeringkan berbagai produk seperti kripik, kerupuk, dan buah dalam jumlah banyak. Dengan 12 rak, mesin ini memungkinkan pengeringan produk secara efisien, menjaga kualitas dan meningkatkan daya tahan produk dengan mengurangi kadar airnya. Mesin ini dilengkapi dengan pengaturan suhu yang dapat disesuaikan sesuai kebutuhan, serta sistem… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Mixer Pengaduk Minyak VCO Kapasitas 25 Liter Graha Mesin dirancang untuk usaha kecil dan menengah yang memproduksi minyak VCO dalam jumlah terbatas. Dengan kapasitas 25 liter, mesin ini mampu mengaduk minyak VCO secara efisien, menghasilkan produk berkualitas dengan pengadukan merata. Terbuat dari material stainless steel, mesin ini tahan lama, mudah dibersihkan, dan menjaga kebersihan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Pendingin Santan Kelapa Sistem Beku Dan Cepat Mesin Pendingin Cepat Santan Kelapa VCO termasuk salah satu mesin dalam paket mesin pembuat vco digunakan sebagai mesin pendingin santan kelapa untuk menghasilkan minyak vco dari santan kelapa dengan kualitas yang bagus. Mesin minyak vco (pembeku santan) digunakan untuk proses awal dalam pembuatan minyak kelapa vco dengan cara… selengkapnya
Rp 30.000.000





Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.