Usaha Rumahan cocok untuk Ibu Rumahtangga
Usaha Rumahan cocok untuk Ibu Rumahtangga
Brownies adalah salah satu produk bakery yang sudah sangat populer dan umum dikonsumsi oleh masyarakat di Indonesia. Pada dasarnya brownies digolongkan produk cake namun ada sebagian orang yang menggolongkan brownies ke dalam golongan kukis batang (bar cookies) karena teksturnya yang kering di permukaan (Anonymous a, 2008).
Brownies adalah salah satu jenis kue yang mempunyai tekstur tidak mengembang, bantat dan tidak selembut kue bolu ataupun blackforest biasanya,tetapi terdapat rasa yang khas yaitu rasa cokelat yang cukup dominan serta aroma cokelat yang sangat kental.
JENIS-JENIS BROWNIES:
– Brownies Panggang
Brownies panggang yaitu kue yang berbahan dasar coklat dan bertekstur tidak mengembang serta diolah dengan tehnik baking.
– Brownies Kukus
Brownies kukus yaitu kue yang berbahan dasar coklat dan bertekstur sedikit mengembang karena diolah menggunakan tehnik dikukus.
– Brownies Cookies
Brownies cookies yaitu kue kering yang berbahan dasar coklat dan diolah menggunakan tehnik baking.
Brownies Kukus Lapis Ubi Ungu 
Bahan :
– 200 gram tepung terigu protein sedang
– 100 gram ubi kuning kukus, haluskan
– 100 gram ubi ungu kukus, haluskan
– 150 gram gula pasir
– 75 gram white cooking chocolate, lelehkan
– 75 gram margarin, lelehkan
– 75 ml santan kental
– 5 butir telur
– 1 sdt cake emulsifier/TBM
– 1/4 sdt garam
– Keju parut secukupnya untuk topping
Cara Membuat :
– Siapkan panci kukus, isi air dan biarkan panas hingga mendidih. Sementara itu kita mempersiapkan adonan browniesnya.
– Kocok telur bersama dengan gula pasir dan cake emulsifier hingga mengembang.
– Masukkan tepung terigu, aduk pelan-pelan. Masukkan lagi santan, white cooking chocolate, margarin dan garam. Masukkan secara bertahap sambil diaduk perlahan biar tercampur merata namun ingat jangan mengaduk terlalu kuat dan kalis karena justru nanti adonan akan menjadi kempes melempem dan hasil akhirnya brownies menjadi bantat.
– Saatnya membuat lapisan, bagilah adonan menjadi dua bagian, satu untuk lapisan kuning dan satu lagi untuk lapisan ungu. Masukkan ubi kuning kukus yang telah dihaluskan ke adonan yang satu dan aduk rata secara perlahan, masukkan juga ubi ungu kukus ke adonan yang satunya lagi, aduk rata juga secara perlahan.
– Siapkan cetakan/loyang, alasi dengan kertas roti biar tidak lengket nantinya. Tuang adonan kuning, ratakan menggunakan spatula. Kukus sebentar biar agak mengeras.
– Keluarkan lagi adonan kuning dari kukusan, tuang adonan ungu diatas adonan kuning yang sudah setengah matang dan lakukan dengan cepat. Masukkan lagi kedalam kukusan dan kukus sampai matang dengan perkiraan waktu kurang lebih setengah jam.
– Setelah matang, angkat brownies dan keluarkan dari cetakan.
– Olesi permukaan atasnya dengan margarin dan taburkan keju parut sebagai toppingnya (atau sesuai selera).
– Brownies kukus lapis ubi ungu topping keju kini siap dinikmati bersama keluarga tercinta.
Untuk referensi mesin roti bisa mengunjungi www.tokoperalatan.com
Usaha Rumahan cocok untuk Ibu Rumahtangga
Peluang Usaha Kuliner Skala Besar: Maksimalkan Produksi dengan Mesin Deep Fryer Gas Thermostat Kapasitas 25–30 Liter ROBHAN Industri Kuliner: Dari... selengkapnya
Harga Mesin Diskon 2015 Pada akhir tahun 2015 Toko Mesin Graha Mesin Malang – Jakarta – Surabaya memberikan diskon besar... selengkapnya
Cara Membuat Donat Kentang – Donat merupakan salah satu kue yang sangat populer di dunia. Donat ini merupakan kue yang... selengkapnya
Peluang Usaha Susu Steril Berkualitas Tinggi: Maksimalkan Higienitas dan Umur Simpan dengan Mesin Pasteurisasi Susu UHT Kapasitas 25 Liter dari... selengkapnya
Dalam dunia usaha makanan ringan, rempah, jamu, dan berbagai produk olahan kering lainnya, proses pengeringan adalah tahap yang sangat menentukan... selengkapnya
Ubah Ide Jadi Produk Nyata dengan Mesin Mixer Kosmetik Graha Mesin Malang! Punya resep krim wajah impian? Formula serum yang... selengkapnya
Solusi Tepat untuk UMKM Cokelat Indonesia Indonesia merupakan salah satu penghasil biji kakao terbesar di dunia. Namun selama ini, sebagian... selengkapnya
Peluang Emas dari Santan Segar: Maksimalkan Produksi dengan Mesin Pemarut Kelapa dan Pemeras Santan Kapasitas 30–40 Kg/Jam Indonesia dikenal sebagai... selengkapnya
Jadilah Kuat untuk Kesuksesan Anda! BE STRONG !!! Jadilah Kuat untuk Kesuksesan Anda! Ini adalah sebuah komponen yang sangat penting... selengkapnya
Peluang Usaha Sangrai Kopi: Maksimalkan Skala Produksi dan Kualitas dengan Mesin Sangrai 25 Kg dari Graha Mesin Indonesia adalah surga... selengkapnya
Mesin Granulator Mesin Granulator merupakan salah satu mesin yang digunakan untuk mencampur bahan-bahan untuk membuat kacang telor. Kacang tanah yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Untuk Memanggang Roti, Pizza – Convection Oven ESSENTIAL 6040-4M Getra Mesin Convection Oven adalah mesin oven konfeksi yang menggunakan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSGas Rice Cooker Steamer RSC-08 Getra Memasak beras dengan cara disteam (menguapkan air panas / mengukus), sehingga nasi lebih empuk… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pembuat Es Batu Balok dan Es Kristal GrahaMesin.com menawarkan 2 jenis mesin untuk bisnis anda dalam pembuatan Es. Mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Destilasi Minyak Atsiri Sistem Kukus 10 kg Graha Mesin adalah alat untuk menyuling minyak atsiri dari bahan alami seperti… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pencetak Sushi – Sushi Roll Maker (Maki Robot) FTN-HMR Getra Model FTN-HMR/ GETRA Power (W) 150 W Voltage 220V/50Hz/1P… selengkapnya
*Harga Hubungi CSTempat Pemesanan Mesin Pembelah Bambu Tanpa Ros Informasi Mesin Pembelah Bambu Tanpa Ros. Mesin Pembelah Bambu Tanpa Ros adalah mesin bambu canggih… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Poles Rotan Mesin Poles Rotan adalah alat yang digunakan untuk menghaluskan permukaan rotan agar lebih rata, bersih, dan siap… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengupas Kulit Kopi Basah Mesin Pengupas Kulit Kopi Basah atau biasa disebut Pulper berfungsi untuk mengupas kulit kopi yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengolahan Sabut Kelapa Lengkap Sabut merupakan bagian mesokarp (selimut) yang berupa serat-serat kasar kelapa . Sabut biasanya disebut sebagai… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Saat ini belum tersedia komentar.