Mesin Centrifugal VCO: Alat Pemutar Botol Santan Kelapa
Rp 23.000.000Kode | 36Botol/36Liter |
Stok | Tersedia |
Kategori | Mesin Perkebunan, Mesin VCO |
Mesin Centrifugal VCO: Alat Pemutar Botol Santan Kelapa
Informasi Mesin Centrifugal Minyak VCO
Mesin Centrifugal Minyak VCO (mesin pembuatan minyak kelapa murni) termasuk salah satu mesin dalam paket mesin pembuat vco digunakan sebagai mesin pemutar santan hasil dari mesin penghangat cepat vco untuk memisahkan antara minyak murni, air dan kotoran (blundu).
Mesin ini bisa menjadi mesin terakhir dalam pengolahan minyak vco atau dari sini hasilnya bisa menuju proses pengolahan minyak menggunakan mesin Mesin Evaporator Vakum.
Spesifikasi Mesin Centrifugal Minyak VCO
Spesifikasi Mesin Centrifugal Minyak VCO 36 Botol:
- Type: RH 36CF
- Kapasitas: 36 Botol
- Dimensi: 120 Cm x 111 Cm x 210 Cm
- Dimensi Body: 96 Cm x 95 Cm x 190 Cm
- Dimensi Botol: Ø 8,5 x 22
- Bahan Body: Stainless Steel
- Roda: 3″ x 4 Pcs
- Power: 2 Hp/ 1500 Watt/ 220 V/ 110 V
- Spare Part: Step down 1000 VA, kontaktor 20 A dan 25 A , timer OMRON H3CR
- Jumlah Botol: 36 Botol
- Ø As: 1¼”
- Merk: ROBHAN
Spesifikasi Mesin Centrifugal Minyak VCO 18 Botol:
- Type: RH 18CF
- Dimensi: 120 Cm x 111 Cm x 150 Cm
- Dimensi Body: 96 Cm x 95 Cm x 140 Cm
- Dimensi Botol: Ø 8,5 x 22
- Bahan Body: Stainless Steel
- Roda: 3″ x 4 Pcs
- Power: 2 Hp/ 1500 Watt/ 220 V/ 110 V
- Spare Part: Step down 1000 VA, kontaktor 20 A dan 25 A , timer OMRON H3CR
- Jumlah Botol: 36 Botol
- Ø As: 1¼”
- Merk: ROBHAN
Tutorial: Cara Kerja Mesin Centrifugal Minyak VCO
Cara kerja mesin Centrifugal Minyak VCO sangatlah efektif:
- Siapkan aliran listrik yang sesuai dengan mesin ini.
- Siapkan santan hasil dari mesin penghangat cepat.
- Masukkan santan ke dalam botol, dipastikan semua botol terisi.
- Sambungkan colokkan kabel menuju aliran listrik yang ada.
- Tutup dengan rapat pintu mesin.
- Setting waktu kurang lebih 1 jam.
- Setelah itu kita bisa mengaktifkan mesin. dengan cara tekan tombol ON.
Keunggulan Mesin Centrifugal Minyak VCO
Berikut adalah keunggulan mesin Centrifugal Minyak VCO:
- Mudah untuk dioperasikan.
- Membuat pengolahan minyak vco menjadi cepat.
- Hasilnya lebih bersih.
Perawatan Mesin Centrifugal Minyak VCO
Berikut adalah Perawatan mesin Centrifugal Minyak VCO:
- Setiap kali mesin selesai digunakan silahkan bersihkan kotoran yang ada dengan air bersih.
Tags: alat pengolah minyak kelapa, jual mesin kelapa, jual mesin sentrifuse, Mesin Centrifugal Minyak VCO, mesin minyak kelapa
Mesin Centrifugal VCO: Alat Pemutar Botol Santan Kelapa
Berat | 250 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 8.919 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Informasi Alat Pembuat Tusuk Cilok dan Sempol Cilok dan Sempol merupakan jajanan yang sangat akrab kita temui, selain harga jualnya yang murah, proses pembuatannyapun juga gampang terlebih lagi jika enak pasti laris dagangan anda. Siapa sangka makanan ini sangat digemari oleh semua kalangan baik anak kecil sampai sudah tua untuk camilan saat santai. Bisnis cilok… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Oven Pengering 40 Rak. Mesin Oven pengering 40 rak adalah mesin seperti oven biasanya yang berguna dalam pengeringan aneka produk makanan. Fungsi oven ini adalah contohnya untuk membuat ikan menjadi kering dengan cara dioven dengan suhu panas tertentu yang nanti akan diolah lagi sesuai kebutuhan produksi. Mesin oven pengering ini menggunakan sumber panas… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Pengering Biji Kopi. Mesin pengering biji kopi (box dryer) adalah mesin pengering yang berguna untuk membantu para pelaku usaha dibidang pengolahan kopi terutama dalam proses pengeringan biji kopi yang semula dijemur dengan waktu yang cukup lama sekarang dapat mempersingkat waktu pengeringan. Grahamesin.com merupakan pabrik mesin yang membuat dan memproduksi box dryer untuk pengeringan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Pemecah Buah Dan Pemisah Biji Kakao. Mesin Pemecah Kulit Dan Pemisah Biji Kakao adalah sebuah mesin yang mempunya dua fungsi yaitu sebagai pemecah sekaligus pemisah untuk pengolahan buah kakao. Mesin ini biasa digunakan oleh industri/pabrik/perkebunan yang mempunyai buah kakao. Jadi tidak perlu lagi memecah secara manual dengan tenaga manusia. Grahamesin.com merupakan pabrik mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInovasi Graha Mesin: Alat Efisien untuk Pencukilan Batok Kelapa Deskripsi Inovasi Graha Mesin: Alat Efisien untuk Pencukilan Batok Kelapa Inovasi Graha Mesin dalam penciptaan alat efisien untuk pencukilan batok kelapa menandai kemajuan penting dalam industri pengolahan kelapa. Alat ini dirancang untuk mengoptimalkan proses pengambilan batok kelapa, yang merupakan bagian luar dari buah kelapa, sehingga… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Oven Pengering 20 Rak. Oven pengering 20 rak adalah mesin pengering yang berguna dalam pengolahan ikan terutama untuk dijadikan produk makanan. Fungsi mesin pengering ini adalah untuk membuat ikan menjadi kering dengan cara dioven dengan suhu tertentu yang nanti akan diolah lagi sesuai kebutuhan produksi. Oven pengering 20 rak ini membantu para pelaku usaha… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Penghangat Santan Mesin Penghangat Santan VCO, digunakan untuk mengolah santan ke tahap peleburkan santan yang telah mengkristal dengan menggunakan mesin penghangat cepat vco. Suhu tinggi akan meleburkan santan dan partikel minyak murni pun akan keluar dimulai dari proses ini. Mesin penghangat cepat dengan pengaturan suhu akan mempermudah pengguna dalam mengawasi suhu saat proses mesin dilakukan…. selengkapnya
Rp 23.000.000Informasi Mesin Perajang Daun Teh Mesin Perajang Daun Teh adalah mesin yang berfungsi untuk merajang / menggiling / menghancurkan dauh teh dari bentuk daun kering menjadi serpihan daun. Mesin ini sangat membantu para pelaku usaha teh dalam memproses daun teh. Perajangan daun teh merupakan salah satu proses yang ada dalam pembuatan teh mulai dari awal… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Sortasi Biji Kedelai – Mesin Pengayak Biji Mesin Sortasi Biji Kedelai – Mesin Pengayak Kedelai – Berfungsi untuk memisahkan biji kedelai berdasarkan ukuran serta memisahkan biji kedelai dan membersihkan debu kotoran. Mesin ini juga bisa mensortir segala biji-bijian seperti kopi, beras dll. Mesin ini mengayak dengan sistem eksentrik dan mempunyai 2… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Oven Pengering Serbaguna Mesin Oven Pengering Serbaguna adalah mesin yang berfungsi untuk mengeringkan berbagai bahan makanan, contoh seperti kerupuk, kemiri, ikan, selai pisang, makanan ringan, produk herbal dll. Mesin ini juga disebut dengan Food Dehydrator. Mesin ini bekerja secara otomatis denga mengeringkan bahan makanan dengan suhu yang sudah di atur dengan maksimal 90derajad celsius…. selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.