Mesin Mixer Ribbon Tepung (Bahan Kering)
| Stok | Tersedia |
| Kategori | Mesin Pengolahan Makanan, Mesin Usaha / UKM |
Mesin Mixer Ribbon Tepung (Bahan Kering)
Informasi Mesin Mixer Ribbon Kering.
Toko Mesin Usaha GrahaMesin.Com menyediakan mesin pengaduk berbagai macam bahan kering seperti (bubuk susu dengan bubuk kopi dan tepung dengan gula halus). Mesin mixer ribbon tepung ini sangat berguna bagi industri makanan terutama dalam produksi roti, pencampuran bahan minuman seperti kopi susu.
Grahamesin.com merupakan pabrik mesin yang membuat dan memproduksi Mesin Mixer Ribbon Tepung (Bahan Kering) dengan harga yang murah.Kapasitas yang kami buat 50kg-100kg per jam. Bahan untuk membuat mesin ini menggunakan stainlees steel supaya mudah dibersihkan dan mutu produk terjamin kualitasnya.
Spesifikasi Mesin Mixer Ribbon Kering.
- Type : RH – MP 100
Kapasitas : 50 – 100 Kg/ Jam
Rangka : Stainless Steel
Dimensi : 130 x 65 x 115 Cm
Penggerak : Electromotor 2hp/1phase
Merk : ROBHAN
Video Mesin Mixer Ribbon Kering
Gambar Mesin Mixer Ribbon Kering.

Cara Menggunakan Mesin Mixer Ribbon Kering.
- Siapkan mesin mixer ribbon kering.
- Siapkan kebutuhan penggerak mesin.
- Siapkan bahan yang akan dimix (misal tepung dengan gula halus atau bubuk susu dengan bubuk kopi).
- Masukkan bahan kedalam tempat yang disediakan.
- Nyalakan mesin dengan menakan tombol ON.
- Jika dirasa proses sudah selesai, maka matikan mesin dengan menekan tombol OFF.
Perawatan Mesin Mixer Tepung Ribbon.
- Bersihkan mesin mixer ribbon dari sisa-sisa bahan.
Apa Saja Yang Dibutuhkan Dalam Proses Pengadukkan Bahan Kering?
- Serbuk kopi atau bahan lainnya seperti tepung (misalnya mau mengaduk serbuk susu dan serbuk kopi)
- 1 operator.
- Kebutuhan penggerak mesin mixer.
Mesin Mixer Ribbon Tepung (Bahan Kering)
| Berat | 250 gram |
| Kondisi | Baru |
| Dilihat | 3.524 kali |
| Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
MESIN VACUUM DRYING | ALAT PENGERING SISTEM VACUUM Mesin Vacuum Drying atau pengering vakum adalah perangkat yang digunakan untuk mengeringkan bahan atau produk dengan menggunakan tekanan rendah dan suhu yang dikendalikan. Proses pengeringan vakum ini menghilangkan kelembapan dari bahan dengan cara mengurangi tekanan di dalam ruang pengering. Berikut adalah penjelasan singkat tentang mesin Vacuum Drying:… selengkapnya
*Harga Hubungi CSDi dunia industri pengolahan singkong, kecepatan dan ketepatan dalam proses pemotongan sangatlah penting untuk menghasilkan produk berkualitas tinggi. Mesin Perajang Singkong Horizontal kapasitas 100 kg Graha Mesin hadir sebagai solusi efisien untuk memenuhi kebutuhan produksi singkong olahan dalam jumlah besar. Dengan kapasitas 100 kg per jam, mesin ini dapat membantu mempercepat proses produksi dan meningkatkan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Destilasi Minyak Nilam Eucalyptus Boiler Kapasitas 200 kg Graha Mesin adalah alat yang dirancang untuk mengekstrak minyak esensial dari daun nilam dan eucalyptus dengan menggunakan sistem boiler untuk menghasilkan uap panas. Proses destilasi ini menggunakan uap panas yang dialirkan ke dalam bahan tanaman untuk melarutkan minyak esensial yang terkandung di dalamnya. Setelah itu, uap… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMESIN PENGGILING TAHU KEDELAI Mesin penggiling tahu kedelai adalah peralatan yang digunakan untuk menggiling atau menghaluskan tahu kedelai menjadi pasta atau bubuk halus. Mesin semacam ini biasanya digunakan dalam proses pembuatan tahu, di mana tahu kedelai dihancurkan menjadi tekstur yang lebih halus sebelum diolah lebih lanjut. Mesin ini umumnya terdiri dari beberapa bagian, termasuk penggiling,… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Cetak Makaroni – Macaroni Maker Kapasitas 100kg Makaroni merupakan salah satu pasta yang bentuknya seperti pipa kecil yang bengkok membentuk busur. Makaroni biasanya diolah dengan saus krim dan kacang polong. Makaroni sendiri dapat dihidangkan dengan bahan lainnya seperti daging ayam, sayur-sayuran, sapi dan masih banyak lagi sesuai selera Mesin Cetak Makaroni atau Macaroni Maker… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengaduk dan Pemasak Jenang, Selai, Dodol kapasitas 50 kg Graha Mesin dirancang untuk meningkatkan efisiensi dalam proses produksi makanan manis dengan kapasitas besar. Mesin ini sangat cocok untuk industri skala menengah hingga besar, yang memproduksi jenang, selai, atau dodol dalam jumlah besar. Dengan sistem pengadukan otomatis dan pemanasan merata, mesin ini dapat menghasilkan produk… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Mixer Pencampur Serbuk Kering Deskripsi Mesin Mixer Pencampur Serbuk Kering Mesin Mixer Pencampur Serbuk Kering adalah mesin yang dirancang khusus untuk mencampurkan serbuk kering dengan cara mengaduk dan menggabungkan bahan-bahan tersebut secara merata. Mesin ini biasanya digunakan dalam industri makanan, farmasi, atau industri kimia, di mana pencampuran serbuk kering secara konsisten dan efisien sangat… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pembuat Kerupuk Pasir Deskripsi Mesin Pembuat Kerupuk Pasir Mesin Pembuat Kerupuk Pasir adalah mesin yang digunakan untuk menghasilkan kerupuk pasir secara massal. Kerupuk pasir adalah jenis kerupuk yang terbuat dari campuran tepung tapioka, air, garam, dan pasir halus. Fungsi utama dari mesin pembuat kerupuk pasir adalah mengolah adonan kerupuk menjadi bentuk dan tekstur yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Oven Roti Rotary Graha Mesin menghadirkan Mesin Oven Roti Rotary sebagai alat pemanggang profesional yang dirancang khusus untuk industri roti dan bakery skala menengah hingga besar. Mesin ini menggunakan sistem pemanggangan rotary (berputar) di mana tray atau rak roti berputar selama proses pemanggangan berlangsung. Dengan sistem ini, panas akan merata ke seluruh permukaan adonan,… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemeras Kunyit – Screw Press Kapasitas 100Kg/Jam Graha Mesin Deskripsi Mesin Pemeras Kunyit – Screw Press Kapasitas 100Kg/Jam Graha Mesin Mesin pemeras kunyit dengan sistem screw press adalah perangkat mekanis yang didesain khusus untuk mengekstrak minyak atau sari kunyit dari bahan mentahnya. Prinsip kerjanya didasarkan pada tekanan mekanis yang dihasilkan oleh sekrup atau screw… selengkapnya
*Harga Hubungi CS








Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.