Mesin Pengering Vakum Untuk Buah ( Vacuum Drying)
Stok | Tersedia |
Kategori | Mesin Pengolahan Makanan, Mesin Perkebunan, Mesin Pertanian, Mesin Usaha / UKM |
Mesin Pengering Vakum Untuk Buah ( Vacuum Drying)
Mesin Pengering Vakum Untuk Buah ( Vacuum Drying)

mesin-produksi-keripik-buah-harga-murah
Mesin Pengering Vakum Untuk Buah ( Vacuum Drying)
Mesin Pengering vakum ini adalah salah satu mesin yang difungsikan khusus untuk proses pengeringan aneka produk basah  seperti buah yang mengandung kadar air, mesin ini sangat cocok anda aplikasikan untuk :
- Pertanain
- Mesin industri
- Mesin usaha dll
Mesin pengering vakum ini sangat cocok anda aplikasikan untuk proses pengeringan aneka produk buah seperti : pisang, semangka, rambutan, dll. Mesin ini melakukan proses pengeringan secara vakum yaitu dimana mesin pengering melakukan proses pengeringan dengan cara penyerapan kadar air.
Kelebihan mesin vacuum drying ini adalah :
- Mudah dioperasikan
- Bergaransi
- Awet dan kokoh
Mesin VacuumDrying adalah alat untuk mengeringkan produk pada suhu rendah secara konstan. Prinsip kerja dari alat ini hampir sama dengan Vacuum Frying, bedanya tidak menggunakan minyak sebagai alat penggoreng, yaitu melakukan pemanasan pada produk disertai dengan pemakuman (hampa). Fungsi dari alat ini salah satunya untuk mengurangi kadar air, misal pada produk buah-buahan seperti salak, biji-bijian atau makanan dll.
Peletakan produk pada vacuum drying ini menggakan sistem rak. Rak dibuat dalam bentuk rak berlubang dan rak tanpa lubang. Rak lubang biasanya untuk produk berdimensi agak besar, sementara untuk rak tanpa lubang, biasanya untuk produk biji-bijian atau tepung.
Tags: mesi pengering, mesin pengering buah murah, mesin pengering otomatis, mesin pengering padi, Mesin Vacuum Drying
Mesin Pengering Vakum Untuk Buah ( Vacuum Drying)
Berat | 250 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 5.506 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Mesin Blender Buah Tanpa Spinner Graha Mesin Deskripsi Mesin Blender Buah Tanpa Spinner Graha Mesin Mesin blender buah tanpa spinner merujuk pada jenis blender yang dirancang khusus untuk mencampur atau menghaluskan buah tanpa menggunakan pisau spinner atau pisau berputar seperti pada blender konvensional. Blender ini umumnya menggunakan metode lain untuk mencampur dan menghaluskan buah, seperti… selengkapnya
*Harga Hubungi CSAlat Pembuat Kerupuk Pasir Graha Mesin Deskripsi Alat Pembuat Kerupuk Pasir Graha Mesin Mesin penggorengan kerupuk menggunakan pasir merupakan peralatan yang umumnya digunakan untuk menggoreng kerupuk menggunakan metode tradisional dengan memanfaatkan pasir panas sebagai media penggorengan. Kerupuk pasir adalah salah satu jenis kerupuk yang terbuat dari campuran tepung tapioka, bawang putih, dan bahan-bahan lainnya yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Seasoning Mixer merupakan salah satu dari mesin untuk mencampurkan bahan-bahan untuk membuat kacang telur seperti telur, tepung, gula, garam dll. Cara kerja nya hampir sama dengan mesin granulator yaitu mencampurkn bahan dengan cara memutar sehingga menghasilkan pencampuran bahan yang merata. Saat pembuatan kacang telur ada beberapa bahan yang harus dicampurkan sehingga menghasilkan kacang telur… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pembuat Sari Buah Sari buah bisa disebut juga dengan jus / juice / fruit juice yang bahannya diambil dari buah merupakan cairan yang terdapat secara alamai dari buah-buahan. Sari buah biasanya dikonsumsi sebagai minuman yang akan kaya vitaminnya. Proses pembuatan sari buah biasanya diblender maupun diperas dengan tambahan air dan gula. Sari buah yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengaduk Wajan Stainless Steel adalah alat mekanis yang dirancang untuk mencampur dan memasak berbagai bahan makanan secara otomatis dengan menggunakan wajan berbahan stainless steel. Bahan stainless steel memastikan mesin ini higienis, tahan terhadap korosi, dan mudah dibersihkan, sehingga sangat cocok digunakan untuk produksi makanan atau minuman. Mesin ini banyak digunakan dalam industri makanan, seperti… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMESIN DESTILASI MINYAK Mesin destilasi serbaguna adalah perangkat atau sistem yang digunakan untuk memisahkan komponen-komponen dari campuran cair atau gas berdasarkan perbedaan titik didih mereka. Proses destilasi ini digunakan dalam berbagai aplikasi, termasuk pemurnian minyak mentah, produksi bahan bakar, pemisahan alkohol dari campuran, pemurnian air, dan banyak lagi. Mesin destilasi serbaguna dapat disesuaikan dengan berbagai… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Pengolahan Kakao Lengkap Kakao merupakan bahan dasar untuk membuat bahan makanan yaitu coklat. Kakao jarang sekali ada di semua daerah karna mungkin cuaca, iklim, tanah dll. Mesin coklat pengolahan kakao adalah sebuah alat atau mesin yang mengolah dalam bidang pembuatan kakao ke coklat. Terdapat proses-proses mulai dari pemetikan buah kakao sampai jadinya coklat… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Pendingin Santan Kelapa Sistem Beku Dan Cepat Mesin Pendingin Cepat Santan Kelapa VCO termasuk salah satu mesin dalam paket mesin pembuat vco digunakan sebagai mesin pendingin santan kelapa untuk menghasilkan minyak vco dari santan kelapa dengan kualitas yang bagus. Mesin minyak vco (pembeku santan) digunakan untuk proses awal dalam pembuatan minyak kelapa vco dengan cara… selengkapnya
Rp 30.000.000Mesin Giling Penepung Type FFC-23 Graha Mesin adalah alat yang dirancang untuk menggiling berbagai bahan seperti biji-bijian, rempah-rempah, atau bahan baku lainnya menjadi tepung dengan kapasitas yang efisien. Mesin ini sering digunakan di industri pengolahan makanan, bumbu, hingga pabrik tepung karena kemampuannya untuk menghasilkan tepung dalam jumlah besar dan kualitas yang baik. Mesin FFC-23 biasanya… selengkapnya
*Harga Hubungi CSCentrifuse : Mesin Pemisah Minyak Buah Merah Centrifuse : Mesin Pemisah Minyak Buah Merah adalah mesin yang berfungsi untuk memisahkan antara air, minyak dan kotoran secara cepat tanpa menunggu berjam-jam sampai berhari-hari. Proses ini dilakukan setelah sari buah di press menggunakan Alat Pemeras Buah Merah Manual Hidrolis. Cara mengolah buah merah dalam proses ini dengan… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.