ALAT CETAK NUGGET MANUAL SEDERHANA
Stok | Tersedia |
Kategori | Mesin Pengolahan Makanan, Mesin Usaha / UKM |
ALAT CETAK NUGGET MANUAL SEDERHANA
Informasi Alat Pencetak Nugget Manual.
Toko Mesin Usaha GrahaMesin.Com menawarkan alat cetak nugget manual merk ROBHAN bukan mesin cetak nugget otomatis dengan harga murah dan kinerja mesin yang sangat efektif sebagai alat bantu pembuatan nugget karena tekniknya simpel dilakukan oleh orang dalam mencetak nugget dengan aneka cetakkan yang telah disediakan.
Spesifikasi Mesin Pencetak Nugget Manual.
Mesin cetak nugget sistem manual merk ROBHAN menggunakan bahan material pada rangkanya yaitu Mild Steel yang berkualitas. Bahan Cetakkan Nugget terbuat dari Nilon – Food Grade Dan jumlah terdapat 10 pcs cetakan nugget dengan bentuk bermacam-macam.
Dimensi | : 65 Cm x 40 Cm x 65 Cm |
Bahan Rangka | : Mild Steel |
Jumlah cetakan | : 10 Pcs |
Bahan Cetakan Nillon | : Nilon – Food Grade |
Merk | : ROBHAN |
Cara Menggunakan Alat Pencetakan Nugget.
- Siapkan alat cetak nugget manual.
- Siapkan adonan nugget yang akan dicetak.
- Tarik cetakan keluar, isi secara manual cetakkan denga adonan tadi secara merata.
- Dorong Cetakan kedalam presisikan dengan pasangan cetakkan kemudian tekan cetakan kebawah, lepaskan dan tarik kembali seperti semua.
- Otomatis hasil cetakan nugget akan kluar kebawah menuju wadah yang telah disediakan dan ditaburi tepung.
Alat Pencetak Nugget Manual.
- Cuci alat cetakkan nugget dengan air bersih dari sisa-sisa bahan terutama di wadah dan cetakannya.
Apa Saja Yang Dibutuhkan Dalam Proses Pembuatan Nugget Dengan Alat Cetak Nugget Manual?
- Alat cetak nugget manual.
- Adonan nugget.
- 1 orang.
- Wadah tempat output yang telah ditaburi tepung.
Video Mesin Cetak Nugget Otomatis
Keyword: alat pencetak nugget sistem manual, alat cetak nugget manual, mesin cetak nugget manual, cara membuat nugget manual
ALAT CETAK NUGGET MANUAL SEDERHANA
Berat | 250 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 6.610 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
MESIN VACUUM DRYING | ALAT PENGERING SISTEM VACUUM Mesin Vacuum Drying atau pengering vakum adalah perangkat yang digunakan untuk mengeringkan bahan atau produk dengan menggunakan tekanan rendah dan suhu yang dikendalikan. Proses pengeringan vakum ini menghilangkan kelembapan dari bahan dengan cara mengurangi tekanan di dalam ruang pengering. Berikut adalah penjelasan singkat tentang mesin Vacuum Drying:… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Sterilisasi Piring / Mangkok / Keramik Kapasitas Besar Mesin Sterilisasi adalah mesin atau alat yang digunakan untuk mensterilkan aneka rumah tangga dan kemasan seperti Botol Plastik, Botol Minuman, Piring, Mangkok, Keramik dan lain-lain. Mesin ini sangat berfungsi untuk membantuk membersihkan perabotan rumah tangga maupun untuk perlengkapan catering supaya perabot seperti piring / gelas tetap… selengkapnya
*Harga Hubungi CSPerajang Singkong Manual Sistem Engkol Graha Mesin Deskripsi Perajang Singkong Manual Sistem Engkol Graha Mesin Perajang singkong manual dengan sistem engkol adalah perangkat yang digunakan untuk memotong singkong menjadi irisan tipis secara manual dengan bantuan penggerak berupa sistem engkol atau handle yang dioperasikan secara manual. Meskipun lebih sederhana dan tidak menggunakan tenaga listrik, perajang singkong… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemotong Pembuat Nata De Coco Deskripsi Mesin Pemotong Pembuat Nata De Coco Sebuah alat yang digunakan untuk memotong atau mengiris kelapa menjadi potongan kecil yang kemudian digunakan untuk membuat nata de coco. Nata de coco sendiri adalah makanan yang terbuat dari fermentasi air kelapa dengan tambahan gula dan bahan pengental. Alat ini membantu mempercepat… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Penepung Mesin Penepung adalah mesin yang berguna untuk membuat tepung dari bahan seperti beras, jagung, bumbu dapur, cangkang telur dll. Mesin penepung biasa juga disebut dengan hammermill dan disk mill yang fungsinya sama yaitu menepungkan bahan. Mesin Penepung terbaru kami ada yang terbuat dari bahan Stainless Steel, ini ditujukan untuk kehigienisan pada produk yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Parut / Pemarut Kunyit Jahe Untuk Jamu Graha Mesin Deskripsi Mesin Parut / Pemarut Kunyit Jahe Untuk Jamu Graha Mesin Mesin parut atau pemarut kunyit dan jahe adalah perangkat mekanis yang digunakan untuk menghancurkan atau menggiling kunyit dan jahe menjadi partikel yang lebih kecil atau serbuk. Alat ini umumnya digunakan dalam pembuatan jamu, khususnya… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Sangrai Aneka Tepung Terigu, Sagu, Jagung, Mesin Sangrai Aneka Tepung adalah Mesin Sangrai khusus untuk Menyangrai aneka macam tepung seperti tepung trigu, sagu, jagung, bubuk coklat dll. Tepung disangrai biasanya digunakan oleh para pengusaha kue supaya bahan dasar yang menggunakan tepung memiliki kualitas yang lebih bagus, serta untuk jangka waktu lama dalam kondisi lembap… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pencetak Makaroni dan Pasta Aneka Bentuk Snack Mesin Cetak Makaroni Aneka Bentuk yang sangat di butuhkan para pembuat makaroni ini sangat cocok untuk pilihan investasi dalam bentuk mesin. Mesin Pencetak macaroni dan pasta aneka bentuk berfungsi untuk mencetak aneka bentuk pasta menjadi macaroni dan berbagai bentuk hasil lainnya (snack) Makroni = bentuk tabung, 1… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Penggiling Aneka Bumbu Graha Mesin Deskripsi Mesin Penggiling Aneka Bumbu Graha Mesin Mesin penggiling bumbu adalah perangkat yang dirancang khusus untuk menggiling dan memproses berbagai jenis bumbu menjadi bentuk yang lebih halus atau sesuai kebutuhan. Mesin ini membantu dalam mengubah bumbu-bumbu seperti rempah-rempah, biji-bijian, atau herba menjadi bubuk, pasta, atau tekstur lainnya yang diinginkan…. selengkapnya
*Harga Hubungi CSMESIN SPINNER | MESIN PENIRIS MINYAK Mesin peniris minyak adalah mesin yang dapat mengeringkan sisa minyak goreng dan air yang menempel pada produk camilan makanan seperti kripik buah, abon dan lain.. Mesin ini sangat membantu para pengusaha makanan yang bercampur dengan minyak goreng maupun air. Mesin ini berputar secara cepat untuk memisahkan minyak, jadi pekerjaan… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.