Berbisnis Kue Kering
Berbisnis Kue Kering
Siapa bilang bisnis kue kering hanya bisnis musiman saja? Memang tak bisa ditepis bahwa bisnis ini bisa sangat membludak menjelang lebaran.Bahkan banyak cerita bisnis ini bisa mengantongi omset hingga ratusan juta rupiah di momen lebaran. Namun, apa kabar bisnis ini di luar momen lebaran?Sebelum menjawab pertanyaan di atas, mari kita gali potensi apa yang bisa kita ambil peluangnya.
Pasar yang terbaik bagi bisnis kue kering diluar momen lebaran adalah musim hajatan seperti pernikahan dan khitanan, dimana sudah menjadi ciri khas negara kita memberikan bingkisan untuk tamu selain berupa souvenir.Kue kering menjadi pilihan yang pas, karena bisa bertahan beberapa lama dan juga praktis pengemasannya. Bisa dikemas dalam toples kecil atau mika plastik kue.
Lalu bagaimanakah cara yang tepat untuk menggali potensi di atas? Mari kita simak jawabannya.
- Inovasi Produk Baru
Tidak dapat dipungkiri bahwa seringkali kita bosan dengan menu yang itu-itu saja. Begitu pula dengan kue kering, seperti di momen lebaran, hampir di setiap rumah ada satu jenis kue kering yang sama. Ini adalah potensi yang bias kita ambil peluang, kue kering yang identik dengan rasa manis, bisa di buat dengan berbagai inovasi rasa sehingga bisa menarik minat rasa yang mencicipinya.
- Perhatikan Kualitas
Selain rasa, untuk bisnis ini yang juga harus diperhatikan adalah kualitas, pastikan bahan baku yang berkualitas baik dan halal menjadi keutamaan. Juga kebersihan saat produksi dan packaging. Peralatan produksi juga berpengaruh pada kualitas produk, oven yang stabil juga akan menentukan cita rasa produk anda, pemilihan mixer dan pembentuk adonan juga berpengaruh. Karena kebanyakan pembeli sangat detail memperhatikan tampilan.
- Variasi Produk
Buatlah produk kue kering anda sevariasi mungkin, semisal produk 1 dibentuk bulat dengan isi keju, produk 2 dibentuk segitiga dengan rasa selai nanas, dll.
Masih banyak lagi aspek- aspek yang bisa mendukung usaha anda agar bisa sukses. Namun dalam kesempatan ini hanya ada sedikit informasi yang bisa saya sampaikan. Akan disambung lagi di postingan selanjutnya untuk informasi bisnis lain yang mungkin anda minati. Terimakasih, Semoga Sukses Semoga bermanfaat ๐
Berbisnis Kue Kering
Bisnis Donat Laris Semanis Toppingnya Bisnis Donat. Berbicara bisnis kuliner memang tidak ada matinya, hal ini terbukti semakin banyaknya kreasi... selengkapnya
Usaha Rumahan cocok untuk Ibu Rumahtangga Brownies adalah salah satu produk bakery yang sudah sangat populer dan umum dikonsumsi oleh... selengkapnya
Harga Mesin Diskon 2015 Pada akhir tahun 2015 Toko Mesin Graha Mesin Malang – Jakarta – Surabaya memberikan diskon besar... selengkapnya
Jika hanya ada satu rahasia sukses…. Rahasia Sukses.. Apa pun yang Anda lakukan tidak akan berhasil… jika Anda tidak bertindak.... selengkapnya
LEADER – Kepemimpinan yang baik Menjadi pemimpin bukanlah sebuah hal yang mudah, apalagi jika kita berniat menjadi pemimpin yang hebat... selengkapnya
4 Kiat menjadi Pebisnis Sukses yang Berkah Sukses adalah impian, sukses adalah dambaan setiap orang, dan sukses adalah cita-cita sedari... selengkapnya
Inspirasi Pagi Semangat Pagi Inspirasi Pagi “Ada perbedaan antara minat dan komitmen. Saat Anda tertarik melakukan sesuatu, Anda mengerjakannya hanya... selengkapnya
Cara Menumbuhkan Loyalitas Kerja Karyawan Karyawan adalah aset terbesar perusahaan. Karena itu, wajar jika banyak pimpinan perusahaan yang tidak ingin... selengkapnya
Brokoli Goreng Tepung Krispi Selamat Siang Menjelang sore Bunda,.. Masih bingung nyiapin makanan untuk keluarga yang tidak suka sayur? Atau... selengkapnya
Resep Keripik Bayam Renyah Resep Keripik Bayam – Bayam menjadi salah satu sayuran bervitamin yang sudah tidak asing bagi masyarakat... selengkapnya
Tempat Penghangat Makanan Siap Saji – Food Warmer RTR-4 Getra Food warmer merupakan alat dan tempat untuk menghangatkan makanan. Selain… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Presto untuk Buah Merah Papua: Teknologi dan Inovasi Deskripsi Mesin Presto untuk Buah Merah Papua: Teknologi dan Inovasi… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Freezer VCO Efisien Terbaik Graha Mesin Deskripsi Mesin Freezer VCO Efisien Terbaik Graha Mesin Dengan Mesin Freezer VCO… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Penghalus Multi-Fungsi untuk Cangkang Telur dan Pakan Ternak Deskripsi Mesin Penghalus Multi-Fungsi untuk Cangkang Telur dan Pakan Ternak… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Sangrai Biji Kopi. Toko Mesin Usaha GrahaMesin.Com menyediakan mesin sangrai kopi model baru lengkap dengan pendingin. Mesin ini… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Mixer Pengaduk Pelet Kapasitas 200kg Mesin Mixer atau pengaduk pelet merupakan salah satu dari mesin yang digunakan untuk proses… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Cetak Pelet 3 Moulding. Mesin cetak pelet 3 moulding merupakan mesin teknologi tepat guna modern dengan sistem kerja… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Mixer Ribbon Kering. Toko Mesin Usaha GrahaMesin.Com menyediakan mesin pengaduk berbagai macam bahan kering seperti (bubuk susu dengan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Penghancur dan Pengolah Kedelai untuk Tahu Graha Mesin Deskripsi Mesin Penghancur dan Pengolah Kedelai untuk Tahu Graha Mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi CSDisc Mill : Mesin Penggiling/Mesin Penepung Pembuat Tepung Mesin Pembuat Tepung Serbaguna. Dalam kapasitas besar tidak mungkin akan menepung… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Saat ini belum tersedia komentar.