Mesin Perajang Daun Teh – Alat Giling Daun Teh
| Stok | Tersedia |
| Kategori | Mesin Perkebunan, Mesin Pertanian |
Mesin Perajang Daun Teh – Alat Giling Daun Teh
Informasi Mesin Perajang Daun Teh

Mesin Perajang Daun Teh adalah mesin yang berfungsi untuk merajang / menggiling / menghancurkan dauh teh dari bentuk daun kering menjadi serpihan daun. Mesin ini sangat membantu para pelaku usaha teh dalam memproses daun teh.
Perajangan daun teh merupakan salah satu proses yang ada dalam pembuatan teh mulai dari awal sampai akhir.
Selain kopi, teh adalah salah satu minuman yang sering kita temui dan banyak manfaatnya sebagai contoh untuk menghangatkan badan atau sekedar menikmati hari sambil minum teh.
Kenapa harus menggunakan Mesin Perajang Daun Teh dari GrahaMesin.com ?
Mesin Perajang Daun Teh terbuat dari bahan Stainless Steel yang terkenal awetnya dan mudah dibersihkan supaya mutu produk terjamin kualitasnya. Mesin ini mampu memproses daun teh sebanyak 25 – 100kg / jam dengan menggunakan penggerak dynamo / Elektromotor. Dimensi mesin ini untuk kapasitas 100kg adalah 80 x 60 x 130 Cm.
Spesifikasi Mesin Perajang Daun Teh

-
Kapasitas : 25 kg/jam
Power : 1 Hp (dynamo)
Contak bhn : Stainless Steel
Bahan pisau : baja
Dimensi : 80 x 60 x 130 Cm
Merk : ROBHAN
Harga Mesin Perajang Daun Teh: hubungi kami -
Kapasitas : 50 kg/jam
Power : 2 Hp ( dynamo )
Contak Bahan : Stainless Steel
Bahan pisau : baja
Dimensi : 80 x 60 x 130 Cm
Merk : ROBHAN
Harga Mesin Perajang Daun Teh: hubungi kami -
Kapasitas : 100 kg/jam
Power : 5,5 Hp ( Electromotor )
Contak Bahan : Stainless Steel
Bahan pisau : Stainless Steel
Dimensi : 80 x 60 x 130 Cm
Merk : ROBHAN
Harga Mesin Perajang Daun Teh: hubungi kami
Proses Pembuatan Teh.
1. Pemanenan / Pemetikan daun teh
Ini adalah proses awal untuk pembuatan teh yaitu pemetikan daun teh.
Pemilihan daun teh haruslah yang berwarna hijau muda karna aromanya kurang kuat jika daun teh yang bewarna hijau tua.
Waktu yang tepat untuk pemetikan daun teh yaitu pada jam 5.00 sampai dengan jam 9.00 pagi. Waktu ini dilakukan supaya tetap terjaga kualitasnya untuk menghindari daun teh mengering atau pembusukan.
2. Pelayuan
Setelah daun teh dipetik, proses selanjutnya yaitu dilayukan. Proses ini untuk mengurangi kadar air pada daun teh dengan cara dipanaskan / dijemur. Ini ditujukan untuk merajang Daun Teh.
3. Penggilingan / Perajangan.
Daun teh yang sudah dikeringkan selanjutnya dirajang / dicacah. Proses ini bisa menggunakan Mesin Perajang Daun Teh untuk mempercepat pekerjaan.
4. Oksidasi
Daun teh yang telah digiling disimpan pada tempat atau ruangan khusus yang bersih dan bebas bau. Pada tahap ini, daun teh dibiarkan mengalami oksidasi. Enzim dalam teh akan bekerja dan membentuk warna, rasa, dan aroma teh
5. Pengeringan / Drying
Setelah di oksidasi daun teh selanjutnya di keringkan, pengeringan daun teh bisa menggunakan Mesin Vacuum Drying supaya suhu yang dihasilkan tetap terjaga dan mengurangi kadar air dalam teh. Daun teh dikeringkan oleh mesin pengering dengan suhu sekitar 49°C kurang lebih selama 20 menit sampai kadar air dalam daun teh mencapai 2-3 persen.
6. Pengemasan
Ini adalah proses terakhir setelah teh di keringkan. Pengemasan bisa menggunakan Mesin Pengemas Teh, dengan mesin ini anda tidak perlu susah untuk mengemas teh dalam kemasan yang kecil-kecil.
Mesin Perajang Daun Teh – Alat Giling Daun Teh
| Berat | 250 gram |
| Kondisi | Baru |
| Dilihat | 6.261 kali |
| Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Mesin Pengayak Biji Kakao | Sortasi Biji Kakao Graha Mesin Deskripsi Mesin Pengayak Biji Kakao | Sortasi Biji Kakao Graha Mesin Mesin pengayak biji kakao atau mesin sortasi biji kakao adalah mesin yang digunakan untuk memilah ukuran biji kakao atau coklat, supaya ukuran yang diinginkan tidak bercampur. Mesin ini juga sekaligus berfungsi untuk memisahkan kualitas biji… selengkapnya
*Harga Hubungi CSBak Penyimpanan dan Penampungan Benih Bak Penyimpanan ini berfungsi sebagai tempat penampungan benih hasil pertanian seperti padi, cengkeh, kopi dll. Hal ini dilakukan supaya menghemat tempat dan kualitas lebih terjaga.. Spesifikasi Bak Penyimpanan dan Penampungan Benih: Dimensi Total : 125 x 125 x 235 cm Tinggi Kaki : 35 Cm Bahan : Full Stainless Sistem… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Destilasi Minyak Tea Tree Sistem Kukus Kapasitas 10 kg Graha Mesin dirancang khusus untuk menghasilkan minyak esensial tea tree dengan efisiensi tinggi dan hasil yang maksimal. Menggunakan sistem kukus, mesin ini memastikan proses pemisahan minyak dari daun tea tree dilakukan secara alami tanpa merusak kualitas minyak. Dengan kapasitas 10 kg, mesin ini sangat ideal… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemisah Minyak Buah Merah (Centrifuse) Kapasitas 6 botol adalah solusi tepat bagi pelaku usaha kecil atau penelitian yang membutuhkan hasil minyak buah merah berkualitas tinggi dalam skala terbatas. Dengan kapasitas 6 botol, mesin ini menggunakan sistem putar berkecepatan tinggi untuk memisahkan minyak murni dari ampasnya secara efisien dan higienis. Ukurannya yang compact dan mudah… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Santan (Minyak VCO) Graha Mesin Deskripsi Mesin Santan (Minyak VCO) Graha Mesin Mesin santan yang biasanya juga dapat digunakan untuk memproduksi minyak kelapa murni VCO (Virgin Coconut Oil) merupakan peralatan yang spesifik digunakan untuk ekstraksi minyak dari daging kelapa. Mesin ini dapat memiliki beberapa fungsi dan bagian penting untuk memproses daging kelapa menjadi minyak… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemecah Buah Pala Graha Mesin adalah solusi efisien untuk industri pengolahan buah pala. Dirancang untuk memisahkan biji pala dari daging buahnya dengan cepat dan presisi, mesin ini sangat cocok untuk produksi skala menengah hingga besar. Dilengkapi dengan motor diesel yang kuat dan bahan konstruksi kokoh, mesin ini mampu memproses buah pala dalam jumlah banyak… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeunggulan Rob-Han CoffeeRoaster Mesin sangrai kopi Proffesional utk coffee shop dan small roaster. Kapisitas & Model Bisa Custom (menyesuaikan keinginan Anda) Material: Steinless & Mild Steel Kontrol Suhu: Thermocontrol Otomatis & Thermometer Analog Konsumsi Listik Rendah. Energi pembakaran hemat bahan bakar, dengan Gas LPG Tipe Sangrai : Semi Hot Air Aliran gas dapat di kontrol… selengkapnya
*Harga Hubungi CSAlat Mesin Presto – Pengolahan Buah Merah Papua Presto – merupakan proses dalam pengolahan buah merah setelah di kupas dan dicuci secara manual. Presto digunakan untuk melunakkan buah merah, sistem ini juga disebut Kukus atau rebus buah merah selama 1 sampai 1.5 jam untuk memudahkan keluarnya minyak sari buah merah. Spesifikasi Mesin Presto Kapasitas Besar… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pemasta Kasar 20kg (Biji Kakao) Graha Mesin adalah alat yang digunakan untuk memproses biji kakao menjadi pasta kasar. Proses pemasta ini penting dalam pembuatan cokelat, di mana biji kakao yang telah dipanggang dihancurkan dan digiling untuk menghasilkan masssa kakao yang lebih halus. Mesin ini sering digunakan oleh industri kecil atau menengah dalam pembuatan produk… selengkapnya
*Harga Hubungi CSDisc Mill : Mesin Penggiling/Mesin Penepung Pembuat Tepung Mesin Pembuat Tepung Serbaguna. Dalam kapasitas besar tidak mungkin akan menepung secara manual, karna selain lama hasil yang ditumbuk secara manual akan tidak merata. Mesin Penepung atau disk mill adalah mesin yang berfungsi utnuk membuat tepung dari aneka bahan seperti beras kopi, jagung, bumbu kering dll. Mesin ini dapat membantu… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.